.: My Letters 4 My Life :.

09 June 2020

Webinar Perdana Serial KOMBES "Menuju Pembangunan Brebes yang Berkelanjutan"



Assalamu'alaikum
Warga Brebes yang kami hormati 
Jangan lupa, ikuti webinar perdana KOMBES "Menuju Pembangunan Brebes Yang Berkelanjutan" dengan mengambil topik "Pembangunan Kawasan Industri Brebes (KIB) dan Problematikanya", yang akan diselenggarakan pada :
Hari : Sabtu, tanggal 13 Juni 2020
Waktu : Pukul 13.00 sd 15.00 WIB 
Pada webinar perdana tersebut, akan mengundang narasumber orang Brebes sendiri dengan kapasitasnya masing-masing, yaitu :
1. Bpk. H. Agung Widyantoro, S.H., M.Si - Anggota DPR RI. Materi : "Kebijakan KIB: Tantangan dan Peluang"
2. Kang Budjo (Budi Rahardjo) - CSR Manager Danone Indonesia. Materi : "Optimalisasi peran Perusahaan dalam peningkatan kesejahteraan masyarakat Melalui CSR"

Webinar akan diadakan melalui aplikasi Zoom. Silakan nanti para calon peserta seminar untuk membuka tautan Zoom berikut :
Meeting ID: 995 5910 7993 
Silakan diikuti dengan baik. Semoga webinar ini memberikan nilai informasi yang berguna bagi para partisipan dalam rangka turut membangun Brebes melalui ide dan gerakan yang membangun.
Kiranya para peserta bisa isi data partisipan sebagai sarana komunikasi berikutnya melalui tautan registrasi/ data calon peserta : https://bit.ly/BrebesMaju 

Terima kasih.

0 Comments:

Post a Comment

<< Home